Profesor Kacung Sebut Gus Imin Cawapres Paling Kuat Buat Prabowo

Namun, jika Gus Imin dipasangkan dengan kandidat lain seperti Anies Baswedan, maka meski Gus Imin kuat, tidak akan menjadi kandidat yang cukup kuat karena berpasangan dengan Anies.
“Kalau Prabowo-Muhaimin, Prabowo kuat, Muhaimin bisa memperkuat. Kalau misalnya Pak Muhaimin dengan Pak Anies Baswedan, nah Anies ini tidak terlalu kuat, meski Pak Muhaimin kuat, ya karena dengan Anies, ya tidak kuat,” ujarnya.
“Prabowo-Muhaimin dengan Anies-Muhaimin lebih kuat Prabowo-Muhaimin. Atau Ganjar-Muhaimin juga kuat,” imbuh Prof Kacung.
Dia juga memandang bahwa Gus Imin -cicit pendiri Nahdlatul Ulama KH Bisri Syansuri itu, mempunyai potensi kekuatan baik dari segi kultur maupun kewilayahan.
Gus Imin dari kalangan NU dan Jawa Timur. Prabowo kuat di Jawa Barat dan Banten. "Mereka berdua memperkuat," katanya. (*/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Prabowo dan Gus Imin kuat. Bagaimana kalau Anies dan Gus Imin? Apakah kuat? Ini kata Prof Kacung.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Soal Revisi Aturan TKDN, Gaikindo Sebut Industri Otomotif Berpotensi Ambruk
- Sekolah Rakyat
- Prabowo Tak Targetkan Angka untuk Tarif Impor Trump, Asalkan Diturunkan
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG