Profil Arifin Panigoro, Raja Minyak jadi Anggota Wantimpres 2019-2024

Profil Arifin Panigoro, Raja Minyak jadi Anggota Wantimpres 2019-2024
Arifin Panigoro dilantik menjadi Anggota Wantimpres periode 2019-2024, Jumat (13/12). Foto: Ricardo/JPNN.com

Arifin Panigoro lantas membentuk Partai Demokrasi Pembaruan (PDP) bersama rekan-rekannya yang tergabung dalam Gerakan Pembaharuan PDIP.

Di dunia sepak bola, Arifin juga dikenal sebagai penggagas munculnya Liga Primer Indonesia (LPI) pada Januari 2011. (boy/jpnn/berbagai sumber)

Profil Arifin Panigoro, bos minyak, pemilik MEDCO Group, telah dilantik Presiden Jokowi menjadi anggota Wantimpres 2019-2024.


Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News