Profil Mayjen Maruli Simanjuntak yang Ditunjuk Jadi Pangkostrad
Sabtu, 22 Januari 2022 – 11:35 WIB

Mayjen Maruli Simanjuntak akhirnya yang ditunjuk sebagai Pangkostrad yang baru. Foto: Dok Dispenad
Selepas menempuh ilmu dari Akmil, dia pernah menduduki sejumlah jabatan strategis di TNI.
Jabatan penting pertama kali diembannya ketika dipercaya menjadi Komandan Detasemen Tempur Cakra pada 2002.
Pada 2008, Maruli kemudian dipercaya mengisi posisi Komandan Batalyon (Danyon) 21 Grup 2/Sandhi Yudha hingga 2009 sebelum mendapat promosi menjadi
Komandan Sekolah Komando Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus (Pusdikpassus) hingga 2010.
Usai menjadi Komandan Pusdikpassus, Maruli kemudian dipercaya menjadi Wakil Komandan Grup 1/Para Komando hingga tahun 2013, dan selanjutnya dipercaya mengisi posisi Komandan Grup 2/Sandhi Yudha hingga 2014.
Profil Menantu Luhut Binsar Pandjaitan, Mayjen Maruli Simanjuntak memiliki segudang pengalaman di TNI AD sebelum menjabat Pangkostrad.
BERITA TERKAIT
- Jelang Pengumuman Cakada, Airin dan Andika Hadir di Kantor PDIP
- Jenderal Agus Subiyanto Terbitkan Surat, Kasum TNI & Pangkostrad Ganti Pejabat
- Keluarga Mantan Pangkostrad Kemal Idris Berharap MA Beri Keadilan
- Foto Bareng Andika Perkasa, Wirang Birawa Ucapkan Selamat Untuk Ini
- Pelatihan Jurkam Ganjar, Hasto Sebut Jenderal Andika Hadirkan Suasana Kemenangan
- Harun Dicopot dari Jabatannya, Edy Rahmayadi: Itu Adik Kelas Saya