Program 1 Juta Rumah, Perumnas Siapkan 15 Ribu Flat
Kamis, 25 Februari 2016 – 08:11 WIB

Pembangunan rumah. Foto: ilustrasi.dok.JPNN
Dia lantas menyebutkan bahwa pemerintah sudah mempersiapkan regulasi untuk mempermudah izin membangun hunian MBR. Termasuk menyiapkan kemudahan bagi masyarakat untuk punya hunian. Mulai menurunkan uang muka sampai bunga kredit.
’’Seperti rencana pembebasan PPN untuk rumah Rp 250 juta,’’ katanya. Dari 1 juta rumah, rencananya untuk rusun dialokasikan 550 ribu hunian. Dari jumlah itu, sekitar 20 ribu rusun khusus untuk disewakan kepada masyarakat yang belum mampu membeli rumah. (dim/c6/oki/sam/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 28 April Turun Tipis, Berikut Daftarnya
- Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Masih Stabil, Berikut Perinciannya
- Inovasi Tekstil Daur Ulang Jadi Sorotan Utama di Cotton USA Forum 2025
- Bocoran Tes Lanjutan Buat yang Mengincar Posisi di PalmCo
- Hadir dengan Konsep Baru, Startime dan Suunto Re-opening di PIK Avenue
- Jasaraharja Putera Gelar Literasi Keuangan di UIN Suska Pekanbaru