Program Jokowi Perlu Dikritisi
Jumat, 07 Desember 2012 – 00:46 WIB
"Bukan jamannya Jokowi saja, dulu waktu jamannya Foke juga seperti itu. Kalau sesuatu yang belum jelas, ya kita minta suatu kejelasan untuk dijelasin. Kita minta untuk dijelaskan," papar Ferryal.
Beberapa hal yang menjadi pertanyaanya yakni terkait Kartu Jakarta Sehat (KJS), Kartu Jakarta Pintar (KJP) dan mekanisme penghibahan bus. Karena masih banyak yang dirasa tidak jelas, ia memastikan APBD DKI 2013 tidak akan ditetapkan sesuai jadwal. "Kenapa, ini suatu keniscayaan. Terus mau apa?" pungkasnya.(dil/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPRD DKI Ferryal Sofyan mengakui adanya anggota Badan Anggaran (Banggar) DPRD DKI yang meninggalkan rapat pembahasan Kebijakan Umum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS