Program Makan Bergizi Gratis Dimulai, Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Peringatkan Ini
Selasa, 07 Januari 2025 – 11:35 WIB

Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno memperingatkan semua pihak untuk jangan ada yang berani cawe-cawe dengan mengurangi hak atau mutu makan bergizi gratis demi keuntungan pribadi atau kelompoknya. Foto: Dokumentasi Humas MPR RI
“MBG ini adalah hak anak-anak kita. Jika ada yang tega memangkas anggaran atau kualitas makanan yang disajikan demi keuntungan dirinya, sudah layak dihukum secara tegas dan konsekuen,” tegas Eddy.
Sebagai Anggota DPR, Eddy juga akan memastikan kelancaran program MBG di Dapil Jawa Barat III (Kota Bogor dan Cianjur) untuk memastikan siswa mendapatkan haknya sesuai dengan porsi dan kualitas yang ditetapkan Badan Gizi Nasional. (mrk/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno memperingatkan semua pihak untuk jangan ada yang berani cawe-cawe dengan mengurangi hak atau mutu makan bergizi gratis
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- George Santos Gelar Program MBG Perdana untuk Sekolah di Kawasan KEK Galang Batang
- Geger Temuan Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis SMPN 1 Semarang, Begini Ceritanya
- Kepala BPJPH Apresiasi Dapur MBG dari Era Mas Pulo Gebang
- Pemerintah Akan Longgarkan TKDN, Daihatsu: Mari Sikapi Bersama