Program Menteri Perdagangan Budi Santoso Berpotensi Memajukan Sektor Perdagangan
Jumat, 25 Oktober 2024 – 06:44 WIB
Arif optimistis di bawah kepemimpinan Budi Santoso, Kementerian Perdagangan akan mampu membawa Indonesia ke arah pertumbuhan ekonomi yang lebih inklusif dan berkelanjutan.
"Dengan kebijakan yang terkoordinasi dan dukungan lintas sektor, Indonesia akan mampu meningkatkan daya saingnya di kancah internasional," kata Arif.
Arif juga mendukung upaya Budi Santoso dalam revitalisasi pasar rakyat, yang menurutnya dapat memperkuat perekonomian lokal dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
"Revitalisasi pasar rakyat adalah inisiatif yang tepat untuk memberdayakan ekonomi kerakyatan, sekaligus menjaga stabilitas ekonomi nasional," jelas Arif.(mcr10/jpnn)
Eks Wakil Ketua KEIN Arif Budimanta mengapresiasi program-program yang diusung oleh Menteri Budi Santoso memperkuat sektor perdagangan
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Pemkot Tangsel jadi Daerah Paling Tertib Ukur versi Kemendag RI
- Edukasi Mahasiswa di Jateng dan DIY tentang Kepabeanan, Begini Harapan Bea Cukai
- Angka Pengangguran Capai 7,2 Juta, Paling Banyak SMK
- Sri Mulyani Akui Kemenangan Donald Trump Punya Pengaruh Besar
- Indonesia dan Kanada Agendakan Percepatan Kesepakatan Perdagangan ICA-CEPA
- Donald Trump Menang, Indonesia Perlu Waspadai Fluktuasi Pasar