Program SMKN Jateng Hasil Prakarsa Ganjar Sukses Antarkan Rafli Bekerja di Luar Negeri
Jumat, 23 Desember 2022 – 14:09 WIB
Sementara itu, Ganjar mengaku senang program SMKN Jateng bisa berjalan untuk siswa kurang mampu. Hal itu disampaikannya saat mengunjungi SMKN Jateng Kampus Pati.
"Mereka rata-rata orang tuanya buruh, petani, buruh tani, pedagang di pasar, pedagang keliling. Mudah-mudahan manfaat," harap Ganjar.
Ganjar juga merasa senang karena para siswa sudah punya gambaran masa depan.
Ganjar berharap, semua siswa SMKN Jateng bisa sukses, bekerja di luar negeri, dan membanggakan orang tua serta bangsa Indonesia.
"Siswanya semangat, saya senang banget dia mengerti bagaimana dia harus menyiapkan dirinya untuk masa depannya," kata Ganjar.(chi/jpnn)
Ganjar Pranowo berharap, semua siswa SMKN Jateng bisa sukses, bekerja di luar negeri, dan membanggakan orang tua serta bangsa Indonesia.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Pimpinan DPR Mendukung Rencana Sekolah Negeri-Swasta Gratis di Jakarta
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Inilah Prioritas Eddy Santana-Riezky Aprilia, Sekolah hingga Berobat Gratis
- Ketum Kadin Anindya Pastikan Dampingi Lawatan Perdana Presiden dan Para Menteri ke Luar Negeri
- DPRD dan Pemprov Sepakat Semua SD hingga SMA di Jakarta Gratis Mulai 2025