Program Timnas Tak Terimbas
Rabu, 30 Maret 2011 – 08:51 WIB

Program Timnas Tak Terimbas
"Saat ini dana timnas sudah tidak ada. untuk sementara kami akan menjalankan rencana meski tanpa anggaran. Nanti akan dicarikan jalan keluar internal," ucapnya.
Kendati demikian, dia optimistis semua bakal tetap bisa berjalan karena sudah ada jaminan bahwa aliran dana untuk timnas akan dialihkan pencairannya melalui KONI/KOI dengan Prima-nya.
"Kami akan tunggu realisasi pencairan dana dari pemerintah. Mungkin akan dilewatkan KONI/KOI. Kami tunggu keputusan selanjutnya dan teknis pencairannya. Dalam waktu dekat, kami akan laporkan kegiatan timnas ke semua pihak," terangnya.(aam)
JAKARTA - Keputusan pemerintah yang tidak lagi mengakui kepemimpinan ketua umum PSSI Nurdin Halid tidak berimbas ke kondisi tim nasional sepak bola.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persib Dapat Petaka Menjelang Tandang ke Kandang Borneo FC
- Pelita Jaya Berusaha Tembus Babak Utama BCL Asia 2025
- Bukan Hanya Evandra Florasta, Nova Arianto Angkat Topi untuk Penggawa Garuda Muda
- Pesan Nova Arianto Setelah Timnas U-17 Indonesia Bikin Keok Korea
- Asa Tembus Piala Dunia Terbuka, Cek Klasemen Piala Asia U-17 Setelah Indonesia Bungkam Korea
- Kevin De Bruyne Berpisah dengan Manchester City di Akhir Musim Ini