Project Zero, Sepeda Motor Listrik Pertama Nepal, Gahar!
Jumat, 09 April 2021 – 18:08 WIB
Motor tersebut bisa berakselerasi dari posisi diam hingga 60 kpj hanya dengan waktu 2,5 detik dengan didukung mesin tersebut.
Kabarnya, Yatri Motorcycle akan melakukan debut publik sekaligus menjual motor tersebut pada 23 April 2021. (ddy/jpnn)
Yatri Motorcyle memperkenalkan sepeda motor listrik pertama mereka bernama Project Zero.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Pakai Motor Listrik Bisa Hemat Rp 11 Juta dalam Setahun, Begini Simulasinya
- Gandeng Pengusaha Lokal, Tangkas Motor Listrik Ekspansi ke Jawa Timur
- Hadir dengan 2 Tipe, Motor Listrik Smoot Cocok Buat Ojol
- Husqvarna Pioneer, Motor Listrik 2 Alam
- Motor Listrik Pertama Royal Enfield Flying Flea Menawarkan Teknologi Canggih
- Electricity Connect 2024: Harapan Generasi Muda untuk Kemajuan Kendaraan Listrik Indonesia