Project Zero, Sepeda Motor Listrik Pertama Nepal, Gahar!
Jumat, 09 April 2021 – 18:08 WIB

Project Zero, motor listrik asal negara Nepal. Foto: Ride Apart
Motor tersebut bisa berakselerasi dari posisi diam hingga 60 kpj hanya dengan waktu 2,5 detik dengan didukung mesin tersebut.
Kabarnya, Yatri Motorcycle akan melakukan debut publik sekaligus menjual motor tersebut pada 23 April 2021. (ddy/jpnn)
Yatri Motorcyle memperkenalkan sepeda motor listrik pertama mereka bernama Project Zero.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Memahami Jenis-Jenis Indikator dan Merawat Baterai Motor Listrik
- Motor Listrik United E-Motor Mampu Menjelajah Sejauh 100 Km
- AISMOLI Beberkan Dampak Buruk Kebijakan Trump Untuk Pasar Otomotif Indonesia
- QJMotor Belum Tertarik Boyong Motor Listrik ke Indonesia
- Hadir di Lebaran Fair, Sunra Usung Gaya Hidup Ramah Lingkungan
- Tangkas Berbagi Ribuan Nasi Kotak Gratis di Depok