Promo Menarik dari The Surosowan Manjakan Pencinta Kuliner

Rury juga menjelaskan The Surosowan juga menyasar promo diskon 50 persen untuk kalangan muda dan mahasiswa.
"Khusus untuk mahasiswa, The Surosowan Jakarta menawarkan diskon 50 persen untuk seluruh menu. Cukup tunjukkan kartu mahasiswa, dan nikmati makanan berkualitas dengan harga yang ramah di kantong," imbuhnya.
Lebih lanjut, Rury Ilham meyakini keberadaan The Surosowan Jakarta yang menempati akses daerah perkantoran Jakarta seputar Gatot Subroto, Mampang, Kuningan, Pancoran kelak akan dikenal sebagai restoran maupun tempat nongkrong coffee shop yang ikonik dengan budaya khas Banten.
"Dengan harga yang affordable, saya yakin kehadiran restoran The Surosowan Jakarta akan menjadi pilihan alternatif pecinta kuliner di Jakarta dan sekitarnya," pungkas Rury Ilham. (mrc10/jpnn)
The Surosowan Jakarta siap memanjakan pelanggan sepanjang September dengan menghadirkan serangkaian promo menarik
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Elvi Robiatul
- Brand Kuliner Ini Berbagi Berkah Ramadan ke Panti Jompo
- Ralali Siap Dukung Perjalanan Mudik Lebih Nyaman
- Keberhasilan Pizza Hut Bikin Iklan Ramadan Berdurasi 2 Jam
- UMKM Kuliner Ini Bangkit Setelah Dapat Suntikan Dana, Omzet Berlipat-lipat
- Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Dorong Anak Muda Gelar Festival Kuliner UMKM di 35 Kabupaten/Kota
- UMKM Kecipratan Berkah! Kuliner Ramadan di PIK 2 Laris Manis