Promotor Lady Gaga Klaim Punya Izin Jual Tiket dari Polda
Kamis, 17 Mei 2012 – 14:30 WIB

Promotor Lady Gaga Klaim Punya Izin Jual Tiket dari Polda
JAKARTA -- Meski belum belum mendapat izin dari kepolisian, tapi pihak promotor, PT Java Prima Kreasi masih melakukan penjualan tiket di FX Lifestyle Senayan. Demikian diungkapkan Direktur PT Java Prima Kreasi, Michael Rusli atau lebih dikenal Big Daddy. "Saat ini masih ON concertnya. Kami masih berusaha dapetin ijin. Izinnya beda, memang biasa praktisnya izin keramaian untuk hari H prosessnya deket-deket mau konser," kata Big Daddy.
"Kami dapat izin untuk penjualan tiket dari Polda pas di FX, makanya banyak polisi kan," kata Big Daddy melalui akun twitter @bigdaddyid, Kamis (17/5).
Baca Juga:
Ia juga mengungkapkan, bahwa rencana konser Lady Gaga di Gelora Bung Karno 2 Juni 2012 masih berjalan. Pihaknya terus berusaha untuk mendapatkan izin dari kepolisian.
Baca Juga:
JAKARTA -- Meski belum belum mendapat izin dari kepolisian, tapi pihak promotor, PT Java Prima Kreasi masih melakukan penjualan tiket di FX Lifestyle
BERITA TERKAIT
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta
- Heboh Pengakuan Lisa Mariana, Ridwan Kamil Akhirnya Lapor Polisi
- Paula Verhoeven: Fitnah Ini Sudah Terlalu Jauh
- 3 Berita Artis Terheboh: Alasan Revelino Mengakui Anak Lisa Mariana, Luna Maya Beri Jawabab
- Bintangi Film Anak Medan: Cocok Ko Rasa, Ajil Ditto Dan Maell Lee Bagikan Cerita Ini
- Cici Faramida Mengenang Pesan Terakhir Sang Ibunda