Propam Ikut Awasi Kasus Penembakan yang Dilakukan Polisi Terhadap Laskar FPI

Propam Ikut Awasi Kasus Penembakan yang Dilakukan Polisi Terhadap Laskar FPI
Kadiv Humas Polri Irjen Raden Prabowo Argo Yuwono. Foto: Ricardo/JPNN.COM

Jenderal bintang dua itu menambahkan, Puslabfor juga Polri melakukan pemeriksaan terhadap mobil yang terlibat dalam insiden kasus penembakan tersebut.

"Saat ini akan dilakukan pemeriksaan dan Puslabfor akan memeriksa mobil," tegas Argo.  

Sebelumnya, enam anggota Laskar FPI tewas ditembak aparat. Menurut Polda Metro Jaya, penembakan dilakukan karena anggota laskar itu menyerang duluan kepada aparat kepolisian. (cuy/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Polri bakal memastikan proses pengusutan kasus penyerangan anggota Polri yang berujung penembakan terhadap enam laskar FPI berjalan transparan, divisi Propam pun ikut mengawasi.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News