Prosesi Napak Tilas, Ibas Ajak Teruskan Semangat Panglima Besar Sudirman
Kamis, 10 November 2016 – 09:42 WIB

Anggota Komisi X DPR RI sekaligus Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR RI, Edhie Baskoro Yudhoyono memberangkatkan peserta napak tilas Panglima Besar Jenderal Sudirman di Desa Ngunut, Kecamatan Bandar, Pacitan, Jawa Timur, Rabu (9/11). FOTO: Dok. Humas Partai Demokrat
"Dengan alokasi dana yang ada kami prioritaskan untuk pendidikan dan kesehatan agar generasi muda kita bisa menjadi generasi yang pintar, jenius sehingga bisa ikut membangun dan memajukan bangsa dan negara,’’ kata Ketua Fraksi Partai Demokrat tersebut.
Ibas juga sempat menyentil pembangunan di Pacitan. Menurutnya, pembangunan di Pacitan sekarang sedikit demi sedikit sudah banyak perubahan dibandingkan beberapa tahun yang lalu. "Tentunya ini tidak lepas dari perhatian pemerintah pusat sampai ke bawah," katanya.(fri/jpnn)
JAKARTA - Prosesi napak tilas Panglima Besar Jenderal Sudirman di Pacitan menarik perhatian Edhie Baskoro Yudhoyono (EBY). Anggota komisi X DPR RI
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah