Provinsi ABAS Dideklarasikan
Minggu, 21 April 2013 – 07:27 WIB

Provinsi ABAS Dideklarasikan
MEULABOH - Sebanyak enam Kabupaten mendeklarasikan diri sebagai Provinsi Aceh Barat Selatan (ABAS), Sabtu (20/4), di halaman Hotel Meuligo, Kota Meulaboh.
Namun Tokoh Komite Pembentukan Pemekaran Privinsi (ABAS), Tjut Agam, mengaku tidak keberatan jika ABAS digabungkan dengan Aceh Lauser Antara (ALA).
Baca Juga:
"Kalau Pemerintah pusat ingin satukan ALA dan ABAS ini, menjadi saju provinsi pemekaran, tidak masalah. Terpenting harus pisah dengan Provinsi Aceh atau Banda Aceh," katanya di hadapan seratusan peserta diskusi ABAS di Aula Hotel Meuligo, kota Meulaboh.
Dalam pendeklarasikan ABAS tersebut, hadir ratusan masyarakat perwakilan dari enam kabupaten, yakni Kabupaten Aceh Jaya, Kabupaten Aceh Barat, Kabupaten Nagan Raya, Kabupaten Abdya, Kabupaten Aceh Selatan, dan Kabupaten kepulauan Simeulue. ”Yang hadir dalam absensi, sebanyak 300 perwakilan masyarakat ABAS,” jelas Tjut Agam.
MEULABOH - Sebanyak enam Kabupaten mendeklarasikan diri sebagai Provinsi Aceh Barat Selatan (ABAS), Sabtu (20/4), di halaman Hotel Meuligo, Kota
BERITA TERKAIT
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau
- BMKG Imbau Waspadai Potensi Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Tempat Ngabuburit di Pekanbaru yang Asik dan Nyaman, Jangan Lupa ke 'Malioboro' Ya!
- Gubernur Jateng Mengklaim Tanggul Sungai Tuntang Sudah Tertutup Rapat
- CASN Palembang Ancam Demo Bila Menpan-RB Tak Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CPNS-PPPK
- Siaga Banjir dan Longsor, BPBD Sumsel Siapkan 100 Personel