Proyek Gagal Liga Super Eropa 'Memakan Korban'

Proyek Gagal Liga Super Eropa 'Memakan Korban'
Presiden AC Milan, Paolo Saroni.(AFP/Getty Images/GIUSEPPE CACACE)

Sebelas klub Serie A meminta ketiga tim yang terlibat Liga Super Italia dikenakan sanksi dalam sebuah surat bersama kepada Dal Pino.

Namun, 20 klub yang berpartisipasi dalam Serie A akan bertemu Rabu waktu setempat dan setuju menunda diskusi tentang Liga Super Eropa hingga pertemuan berikutnya.(Antara/jpnn)

Proyek gagal Liga Super Eropa mulai memakan korban, presiden klub sepak bola ini mengundurkan diri.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News