Proyek Kalender DPR Telan Rp1,3 Miliar
Senin, 16 Januari 2012 – 19:00 WIB

Uchok memerlihatkan kalender DPR yang nilai proyeknya menembus Rp1,3 miliar dari APBN 2011. Foto: boy/jpnn
Satu kalender itu, kata Uchok, berisi 13 halaman. Gambarnya berisikan para Pimpinan DPR. "Kualitasnya biasa, cetakan berwarna. Harganya kisaran Rp10 ribu per kalender," jelasnya.
Menurut informasi yang diperoleh Uchok, setiap Anggota DPR mendapatkan 15 hingga 20 kalender. "Untuk tahun 2010-2011 per anggota malah mendapat satu kalender," katanya.
Kata Uchok, jika diasumsikan satu kalender Rp10 ribu dicetak untuk 560 anggota DPR yang masing-masing diberi 20 buah kalender, maka total uang yang dipakai untuk mencetak adalah Rp1,120 juta. "Ini pemborosan dan kurang baik," katanya.
Di sisi lain Uchok mengatakan bahwa untuk pengharum ruangan di DPR menelan dana Rp1,59 miliar. "Ini juga sepertinya tidak masuk akal," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Setelah proyek renovasi gedung DPR, ruang banggar, dan toilet, kini giliran proyek pengadaan kalender 2012 yang diadakan Sekretariat Jendral
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos