Proyek Mandek, Pertamina Rugi

Proyek Mandek, Pertamina Rugi
Proyek Mandek, Pertamina Rugi
Wilka mengatakan, proyek sebenarnya sudah selesai dikerjakan, hanya saja dalam masa komisioning, ditemukan sejumlah kendala. "Kendala-kendala ini merupakan hal yang wajar. Apalagi, proyek ini memiliki kesulitan tinggi," ujarnya.

Menurut dia, pada awal 2011, pihaknya juga sempat menemui kendala, namun kini sudah berhasil teratasi. Rekind, lanjutnya, juga telah memperoleh perpanjangan masa komisioning dari Pertamina.

Sesuai jadwal, masa pemeliharaan proyek oleh Rekind berakhir September 2011 atau satu tahun setelah penyelesaian proyek sesuai kontrak pada September 2010. Dari sini ada  keterlambatan 14 bulan yang merugikan PT Pertamina.

Kerugian itu datang dari kapasitas produksi yang seharusnya 556 mt  per hari.  Apabila harga propylene adalah USD 1300 per mt, maka kerugian Pertamina per bulan mencapai USD 21.684.000 per bulan.  Jika 14 bulan keterlambatan, maka totak kerugian Pertamina mencapai USD 303.576.000 atau sekitar  Rp 2.7 triliun.

JAKARTA  - Proyek pemanfaatan gas buang di Kilang Balongan, Indramayu, Jabar senilai USD 238 juta yang dikerjakan PT Rekayasa Industri (Rekind),

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News