Proyek Sirkuit Formula E Sempat Gagal Lelang, Sindiran Politikus PSI Menohok Sekali

Diketahui, proyek sirkuit Formula E sempat gagal lelang. Informasi ini tertera pada situs eproc.jakarta-propertindo.com.
Dalam situs tersebut tertulis, jasa rancang bangun proyek pembangunan lintasan balap Formula E (gagal).
Namun, Dirut Jakpro Widi Amanasto kemudian memastikan tender ulang sudah mulai berjalan.
Dia berharap proses tender bisa selesai tepat waktu sehingga pembangunan trek Jakarta E-Prix bisa dilaksanakan awal Februari 2022.
Baca Juga: Ada Petisi Dukung Langkah Ubedilah Badrun Melaporkan Dua Anak Joko Widodo ke KPK
"Tender ulang sudah dilaksanakan di awal minggu ini. Semoga seusai harapan dan in track sesuai timeline waktu," kata Widi saat dikonfirmasi, Rabu (26/1). (mcr4/fat/jpnn)
Politikus PSI Anggara Wicitra Sastroamidjojo sampaikan sindiran menohok setelah proyek sirkuit Formula E Jakarta sempat gagal lelang. Begini kalimantnya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
- Muhammadiyah Jakarta Minta Izin kepada Pramono Terkait Pembangunan Universitas
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Apakah Jokowi Akan Bergabung dengan PSI? Begini Analisis Pakar
- Sinyal Jokowi Gabung PSI Makin Kuat, Golkar: Pasti Ada Hitungan Politik
- Menakar Potensi Kolaborasi Politik Jokowi dan PSI Menuju 2029
- Mudik Gratis, PSI Berangkatkan Ratusan Pemudik Naik Bus dan Kereta