Proyek Tol Gilimanuk-Mengwi Dicoret dari PSN, Wagub Bali Bilang Begini
Jumat, 07 Maret 2025 – 10:15 WIB

Wakil Gubernur Bali Giri Prasta diwawancara soal Jalan Tol Gilimanuk-Mengwi tak lagi masuk PSN di Denpasar, Kamis (6/3/2025). (ANTARA/Ni Putu Putri Muliantari)
“Banyak adendum, bisa tidak jalan dan sebagainya, kalau saya tidak mau, matangkan rencana, gas, sudah jalan,” ujarnya.
Proyek Jalan Tol Gilimanuk-Mengwi sendiri terhenti pembangunannya sejak penghujung masa jabatan periode pertama Gubernur Wayan Koster berakhir, pada Oktober 2023 lalu Kementerian PUPR melakukan lelang ulang proyek tersebut.
Untuk diketahui dari 77 PSN yang diteken Presiden Prabowo Subianto merupakan 29 proyek baru, sementara 48 lainnya adalah PSN proyek lanjutan pemerintahan sebelumnya tanpa mengikutsertakan proyek dari Bali. (antara/jpnn)
Wakil Gubernur Bali I Nyoman Giri Prasta mengaku akan berkoordinasi dulu soal keluarnya pembangunan tol Gilimanuk-Mengwi dari PSN.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Reklamasi Berpotensi jadi Sumber Pendapatan Baru Negara & Buka Peluang Usaha bagi Masyarakat
- Gubernur Gorontalo Pastikan Kelanjutan Pembangunan Waduk yang Dulu Ditinjau Jokowi
- PIK 2 Berpotensi Jadi Magnet Ekonomi
- Pemerintah Dinilai Tidak Akan Merugikan Rakyat Saat Mencanangkan PSN PIK 2
- Banyak Manfaat, PSN Pantai Utara Tangerang Bisa Mendatangkan 10 Juta Wisatawan Per Tahun
- BKN Sebut Kritikan Said Didu soal PIK 2 Tanpa Data