PS Tira-Sriwijaya FC Lebih Berpeluang Lolos Jerat Degradasi
Selasa, 27 November 2018 – 20:00 WIB
*PS Tira
PS Tira vs Arema
PSMS vs PS Tira
PS Tira vs Borneo FC
Poin Sekarang: 36
Prediksi Tambahan Poin: 4 poin
Prediksi Poin maksimal : 40 poin
*Sriwijaya FC
Sriwijaya FC vs Mitra Kukar
Arema vs Sriwijaya FC
Poin Sekarang: 36
Prediksi Tambahan Poin: 4 poin
Prediksi Poin maksimal : 40 poin
*Perseru
Perseru vs Madura United
Persipura vs Perseru
Poin Sekarang: 36
Prediksi Tambahan Poin: 3 poin
Prediksi Poin maksimal : 39 poin
*Mitra Kukar
Sriwijaya FC vs Mitra Kukar
Persija vs Mitra Kukar
Poin Sekarang: 39
Prediksi Tambahan Poin: 0 poin
Prediksi Poin maksimal : 39 poin
Perebutan kursi juara Liga 1 2018 cukup ketat hingga pekan ke-32. Namun, yang tak kalah seru adalah pertarungan klub di papan bawah lolos dari jerat degradasi.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Sriwijaya FC Pecat Coach Yoyo
- Pelatih PSMS Yakin Bisa Redam Permainan Sriwijaya FC
- Bertandang ke Medan, Pelatih Sriwijaya FC Pastikan Pemainnya Tak Pura-pura Cedera saat Unggul
- Sriwijaya FC Gelar Laga Uji Coba Sebelum Hadapi PSMS Medan
- Liga 2 2023/2024 Hari Pertama: Persiba Bernasib Buruk, Duo Jatim Menang
- Liga 2 2022 Dihentikan, Sriwijaya FC Kecewa Berat, Begini Pernyataannya