PSBB Diperpanjang, Pedagang Pasar Baru Bandung Nekat Berjualan
Rabu, 20 Mei 2020 – 18:55 WIB
"Pedagang sudah sabar, saat ini pedagang jualan di pinggir Jalan Otista karena Mall Pasar Baru tidak dibuka," katanya.
Sementara itu, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bandung Rasdian Setiadi mengaku sudah berupaya mengimbau para pedagang, terutama pedagang di Pasar Baru yang nekat berjualan di bahu Jalan Otista.
"Menjelang lebaran ini, memang kondisinya sekarang bertolak belakang antara ekonomi dengan kesehatan. Kita hanya bisa mengimbau supaya memperhatikan protokol kesehatan, kalau sampai membludak kita juga harus koordinasi dengan yang lain, tidak bisa hanya Satpol sendirian," kata dia. (antara/jpnn)
Sejumlah pedagang di Pasar Baru Bandung kembali membuka lapak di sepanjang bahu Jalan Otista, Kota Bandung, Selasa (20/5) siang.
Redaktur & Reporter : Fajar W Hermawan
BERITA TERKAIT
- Nilawati Dianiaya Rekan Sesama Pedagang yang Tak Terima Ditegur, Begini Kejadiannya
- Dukungan Besar Pedagang Pasar Wadung Asri Sidoarjo Memperkuat Peluang Kemenangan Khofifah
- Merchandise "Visi Aksi Jokowi" Ramaikan Pasar Malam Ngarsopuro
- Keributan Antarpedagang Terjadi, Aparat Kepolisian Turun Tangan
- Pilihan Wong Cilik, Khofifah-Emil Didukung Pedagang Pasar Surabaya
- Satlantas Polresta Pekanbaru Sosialisasi Pilkada Damai di Kawasan Pasar, Tuh Lihat!