PSBB Transisi, PT KCI Ubah Jam Operasional KRL
Kamis, 15 Oktober 2020 – 08:33 WIB
Ilustrasi KRL. Foto: Ricardo/JPNN.com
2. Lintas Bogor/Depok/Nambo – Angke/Jatinegara (PP), sebanyak 182 perjalanan per hari
3. Lintas Cikarang/Bekasi – Jakarta Kota (PP), sebanyak 186 perjalanan per hari
4. Lintas Rangkasbitung – Tanah Abang (PP), sebanyak 213 perjalanan per hari
5. Lintas Tangerang – Duri (PP), sebanyak 104 perjalanan per hari
6. Lintas Jakarta Kota – Kampung Bandan- Tanjung Priok (PP), 86 perjalanan per hari
Diketahui, Pemprov DKI kembali memberlakukan PSBB Transisi dua pekan ke depan 12-25 Oktober 2020.
Hal itu karena kasus harian dan aktif Covid-19 di Jakarta saat ini sudah stabil.
Selain itu, angka kematian akibat Covid-19 juga menurun diiringi dengan ketersediaan tempat tidur khusus pasien Covid-19 yang meningkat. (mcr1/jpnn)
PT KCI terapkan rekayasa operasional KRL selama PSBB Transisi Jakarta dengan mengubah jam operasional KRL.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Penumpang KRL, MRT atau TJ Hari Ini Bakal Dapat Kejutan Pada Peringatan Hari Bebas Bau Badan, Catat
- Begini Penampakan KRL Baru dari China
- Dirut KAI Siap Wujudkan Mimpi Jabar Punya KRL Bandung Raya
- Pelaku Kekerasan Seksual di Kereta Komuter Akan Masuk Daftar Hitam dan Dilarang
- Belum Ada Keputusan Kenaikan Harga Tiket KRL
- KRL Anjlok di Depan WTC Mangga Dua, KAI Lakukan Hal Ini