PSI Bantu Satgas TPPO Memulangkan 16 Korban Trafficking
Jumat, 21 September 2018 – 20:00 WIB

Rombongan PSI bersama keluarga 16 korban human trafficking menemui Satgas TPPO Bareskrim Polri. Foto: Ist
Saat ini, Jangkar Solidaritas PSI mewakili keluarga korban bersama Ketua Umum PSI Grace Natalie, Satgas TPPO Bareskrim Polri, Kemenlu, dan lembagai terkait lain termasuk Ses NCB Interpol sedang berkoordinasi dan bekerja sama untuk memulangkan 16 korban dalam waktu dekat.
Baca Juga:
Jangkar Solidaritas mewakili keluarga korban bersama Ketua Umum PSI Grace Natalie, berharap dukungan penuh dari Presiden Jokowi melalui Kementerian Luar Negeri dan semua stakeholder untuk berupaya melakukan diplomasi kepada pemerintahan Tiongkok guna memudahkan Satgas TPPO Polri melakukan penjemputan para korban ke rumah masing-masing secara bersama-sama melalui polisi kedua negara. (dil/jpnn)
Ketua Umum PSI Grace Natalie, bertemu dengan Satgas Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Bareskrim Polri untuk membicarakan kasus human trafficking
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Francine PSI: Direksi Bank DKI Jangan Orang-Orang Titipan
- Dorong Megawati Ketemu Jokowi & SBY, PSI Dianggap Ganjen
- Setelah Bersua Prabowo, Sebaiknya Megawati Juga Bertemu SBY dan Jokowi
- PSI Sebut Prabowo Membuktikan Punya Kebesaran Jiwa dan Tidak Antikritik