PSI: Hoaks Ancaman Terbesar Jokowi
Rabu, 25 April 2018 – 21:25 WIB
"Caranya adalah dengan mendorong media mainstream menjadi clearing house untuk meluruskan berbagai kabar bohong, dan kedua membanjiri media sosial dengan informasi yang benar sebanyak mungkin, dengan strategi penyebaran yang tepat," kata campaign manager PSI ini.
"Kampanye melawan hoaks adalah upaya PSI untuk memenangkan Jokowi, sekaligus mendidik publik agar kritis dalam membaca pesan di media sosial. Ini adalah bagian dari pendidikan politik ala PSI, khususnya kepada generasi muda yang aktif di media sosial," pungkasnya. (dil/jpnn)
PSI menilai satu-satunya hal yang bisa membuat Presiden Joko Widodo gagal terpilih kembali pada Pemilu Presiden 2019 mendatang adalah kabar bohong alias hoaks
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Yohannis Manansang Berencana Bangun Rumah Sakit Internasional di Sentani
- Kemendes PDT Pastikan Info Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2024-2025 Hoaks
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Janji Kaesang kepada Rakyat Papua Barat Daya: ARUS Jaga Amanah dan Tidak Korupsi
- Kaesang Siap Pecat Kader PSI yang Tak Dukung Septinus Lobat di Pilkada Sorong