PSI Kritik Sumur Resapan Program Anies Baswedan, Harus Dievaluasi
Jumat, 06 Januari 2023 – 10:59 WIB
Diketahui, satu truk molen terperosok ke sumur resapan yang berada di ruas Jalan Batu Ceper Raya, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat beberapa hari lalu.
Kejadian tersebut lalu viral di sosial media seusai diunggah akun Twitter resmi milik musisi Addie MS.
Dalam unggahannya, Addie MS menyebutkan warga meminta agar sumur resapan dievaluasi.
Dia turut menandai akun Pemprov DKI Jakarta, @DKIJakarta, dalam twit itu.
"Sumur resapan diminta warga untuk dievaluasi," tulis Addie MS.
Adapun, sumur resapan merupakan salah satu program di zaman Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. (mcr4/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Sekretaris Fraksi PSI DPRD DKI Jakarta William Aditya Sarana menanggapi banyaknya masalah yang merupakan dampak dari adanya sumur resapan.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Berpesan ke Pendukungnya, Anies: Jangan Berubah Hanya karena Ada Pembagian, Hati-Hati
- Anies Optimistis Pramono-Rano Meraih Kemenangan di Pilkada Jakarta
- Janji Kaesang kepada Rakyat Papua Barat Daya: ARUS Jaga Amanah dan Tidak Korupsi
- Anies Dukung Pramono-Rano, Tokoh Betawi Yakin Anak Abah Tak Mengikuti
- Kaesang Siap Pecat Kader PSI yang Tak Dukung Septinus Lobat di Pilkada Sorong
- Blusukan Bareng Septinus Lobat di Pasar Sorong, Kaesang Disangka Gibran