PSIS Semarang Resmi Kontrak Eto’o
jpnn.com, SEMARANG - PSIS Semarang resmi mendapatkan tanda tangan Heru Setyawan atau yang biasa disapa dengan panggilan Eto’o.
Heru sebelumnya sudah menjalani trial bersama tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar itu.
Selain itu, dia juga ambil bagian saat PSIS melawan Persibat Batang beberapa waktu lalu.
"Tentunya sangat bersyukur diberi kesempatan trial di PSIS dan pastinya enggak disia-siakan kesempatan itu," ucap Heru sebagaimana dikutip dari situs resmi PSIS, Rabu (13/2).
DIBACA SAMBIL NGOPI BOLEH LHO, BOS: 2 Pemain Brasil Adu Nasib di PSIS Semarang
Dia mengaku ingin mencari pengalaman di Liga 1. Apalagi PSIS juga merupakan tim favorit Heru saat masih kecil.
“Dulu sering nonton di Stadion Jatidiri dan dekat dengan keluarga juga," sambung Heru.
Sementara itu, General Manajer PSIS Wahyu Winarto merasa puas dengan keberadaan Heru.
PSIS Semarang resmi mendapatkan tanda tangan Heru Setyawan atau yang biasa disapa dengan panggilan Eto’o.
- Raih Poin Penuh Lawan PSIS, Malut United Berikan Luka Mendalam Buat Mahesa Jenar
- PSIS Semarang Pukul Bali United, Cek Klasemen Liga 1
- PSIS Vs Semen Padang: Mahesa Jenar Dapat Suntikan di Lini Belakang
- Madura United Vs PSIS Semarang: Panpel Mohon Maaf kepada Tamu
- PSM Makassar Vs PSIS Semarang Malam Ini, Agius: Bakal Sulit
- Makna Selebrasi Tyronne del Pino Seusai Jebol Gawang PSIS, Pembuktian untuk Persib