PSK Gang Nikmat Diancam Dipenjara
Minggu, 25 September 2011 – 12:12 WIB
Tiga PSK itu, terang Dahyar, tertangkap gara-gara nekat mencari pria hidung belang di Gang Nikmat. Padahal lokalisasi tersebut sudah resmi ditutup. "Apa yang mereka lakukan ini kan namanya perbuatan melawan hukum. Jadi harus diganjar hukuman setimpal," terangnya.
Baca Juga:
Disinggung mucikarinya, sambung Kasie PPNSN Junaedi, sampai sekarang belum satupun tertangkap. Bahkan surat panggilan yang dilayangkan pun tidak digubris. Saat hendak dijemput, malah yang bersangkutan selalu menghindar.
"Sebagian barang bukti masih kami tahan. Berikut jaminan. Yang pasti, status residivis ini berlaku untuk mucikari," pungkas Junaedi. (yes/waz)
SAMARINDA - Satpol PP Kota Samarinda kembali memberikan pernyataan tegas untuk Pekerja Seks Komersil (PSK) di Jl Sentosa Gang Nikmat, Sungai Pinang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri
- Komplotan Pencuri Spesialis Minimarket Ditangkap Polisi
- Tangkap Pelaku Penculikan Lansia di Muaro Jambi, Polisi Temukan Senjata Airsoft
- Melawan Begal, SY Dibacok di Leher, Pelaku Beraksi di Jakarta Timur