PSM Buktikan Pengembangan Putra Daerah Sukses
Jumat, 26 Desember 2008 – 06:25 WIB

PSM Buktikan Pengembangan Putra Daerah Sukses
PSM Makassar boleh menepuk dada. Pasalnya, dua pemain mudanya -Rachmat Latif dan Djayusman Triasdi-dipanggil masuk pelatnas Pra-Piala Asia 2011.
Mereka menyusul dua seniornya, Syamsul Chaeruddin dan Irsyad Aras, yang lebih dahulu dipanggil pelatih timnas Indonesia Benny Dolo. "Ini membuktikan bahwa program pengembangan putra daerah yang selama ini dilakukan menuai hasil," kata Raja Isa, pelatih PSM.
Baca Juga:
Empat pemain PSM tersebut diwajibkan bergabung di Jakarta hari ini (26/12). Alasannya, pelatnas sudah mulai dilaksanakan besok (27/12) di Lapangan Pelita Jaya di Sawangan, Depok, Jawa Barat.
Mereka terpilih karena memberikan kontribusi yang besar dalam setiap laga PSM. Meski, Rachmat Latif dan Djayusman Triasdi tergolong pemain yang masih belia.
PSM Makassar boleh menepuk dada. Pasalnya, dua pemain mudanya -Rachmat Latif dan Djayusman Triasdi-dipanggil masuk pelatnas Pra-Piala Asia 2011.
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah