PSM Harus Berani Menyerang Meskipun Krisis Pemain
Sabtu, 12 November 2016 – 10:15 WIB
Robert akan menurunkan skuat kombinasi pemain muda dan senior menghadapi tim berjuluk Sapeh Kerab itu.
Lini tengah poros serangan dan bertahan akan bertumpu pada sosok Syamsul Haeruddin. Mantan kapten PSM itu akan diimbangi oleh Ridwan Tawainella.
"Kita berharap bisa menang. Kita punya motivasi bagus dan siap mewujudkannya," imbuh bek PSM, Wasyiat Hasbullah.
Dari kubu tamu, Pelatih Madura United, Mario Gomes de Olivera enggan meremehkan PSM. Ia tetap menyiapkan skuat terbaik meredam serangan tuan rumah.
"PSM tim bagus. Memang kita diuntungkan dengan krisis pemain tuan rumah, tetapi bukan berarti kita meremehkan kekuatan mereka," tandas Gomes. (rdi/yuk/ray/jpnn)
MAKASSAR - PSM Makassar akan menjamu Madura United (MU) pada pekan ke-28 Torabika Soccer Competition 2016 di Stadion Gelora Andi Mattalatta, sore
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Ini Sektor Andalan PBSI untuk Meraih Juara Indonesia Masters 2025
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?
- Pelatih Anyar Persis Solo Pernah Melukai Timnas Indonesia