PSM Makassar Bawa Pulang Satu Poin dari Markas Bhayangkara FC
Sabtu, 29 Juli 2023 – 21:31 WIB

Pemain PSM Makassar saat berhadapan dengan Bhayangkara FC. Foto: Dok PSM Makassar
Peluang terbaik The Guardians hadir saat mendapat hadiah penalti. Akan tetapi, tendangan Henry Matias berhasil ditepis oleh kiper PSM, Reza Arya Pratama.
Sementara itu, pasukan Ramang memiliki beberapa peluang. yang semuanya juga gagal berbuah gol.
Tambahan satu poin membuat tim besutan Bernardo Tavares bertengger diposisi enam klasemen dengan 8 poin.
Sebaliknya, Bhayangkara FC berada di posisi juru kunci dan baru memiliki satu poin dari lima laga.
Sekadar diketahui, PSM baru meraih dua kali kemenangan, dua kali imbang dan satu kali kekalahan pada musim ini
BERITA TERKAIT
- Bojan Hodak Sampaikan Persiapan Persib Menghadapi Borneo FC, Aduh!
- Kabar Kurang Sedap Menimpa Persib Menjelang Jumpa Borneo FC
- Soal Kans Juara Persib, Del Pino: Kami tak Boleh Terlena
- Madura United Vs Persija Jakarta: Gustavo Almeida Absen
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- Bomber Persib Ciro Alves Tampil Beda dengan Ambisi yang Sama