PSM Masih Cantumkan Nama Wim
Sebagai Pelatih Kepala
Selasa, 23 Agustus 2011 – 15:19 WIB
MAKASSAR -- Manajemen PSM telah mengirimkan semua dokumen verifikasi untuk kompetisi profesional, Senin (22/8) siang. Dengan demikian, PSM kini tinggal menunggu pengumuman dinyatakan lolos atau tidak ikut Liga Pro 1. Menurut CEO PSM, Rully Habibie, syarat pelatih A AFC memang sudah masuk dalam bagian untuk verifikasi. Nah, karena belum ada pelatih kepala, kata dia, sehingga manajemen terpaksa memutuskan masih mencantumkan nama Wim.
Dalam dokumen yang dikirim ke PSSI untuk item pelatih kepala, manajemen terpaksa masih mencantumkan nama mantan pelatih PSM asal Belanda, Wilhelmus "Wim" Gerardus Rijsbergen. Sebab, salah satu syarat verifikasi adalah pelatih kepala minimal berlisensi A AFC.
Baca Juga:
Nama Wim masih dipasang, selain berlisensi A FIFA juga kontraknya belum diputus secara resmi. Sementara PSM sampai saat ini belum juga memiliki pelatih kepala, setelah Wim ditarik ke timnas senior.
Baca Juga:
MAKASSAR -- Manajemen PSM telah mengirimkan semua dokumen verifikasi untuk kompetisi profesional, Senin (22/8) siang. Dengan demikian, PSM kini tinggal
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia Gasak Arab Saudi, Sejarah Tercipta!
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Garuda Cabik Elang Hijau, Marselino Ferdinan Moncer
- Nasib Shin Tae-yong, Antara Ocehan di Medsos & Sikap Suporter Sejati Timnas Indonesia
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Prediksi Bojan Hodak Menjelang Indonesia vs Arab Saudi, Ada Faktor Cuaca
- Diterpa Badai Kritik, Shin Tae Yong Curhat Begini