PSM Putus Tren Negatif di Liga 1, 2 Pemain Ini Tampil Gemilang

jpnn.com, BALI - Setelah tampil buruk dalam tujuh laga terakhir, PSM Makassar akhirnya meraih kemenangan pada lanjutan Liga 1 musim 2021/22.
Bertanding di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Pasukan Juku Eja menundukkan PSIS Semarang 2-1 pada pekan ke-29.
Tambahan tiga poin mengantar PSM naik ke posisi 11 klasemen dengan 33 poin.
Dalam pertandingan kali ini, klub kebanggaan masyarakat Sulawesi Selatan itu tampil gesit. PSM berjuang ekstra keras demi memutuskan rekor buruk.
Berikut dua pemain PSM Makassar yang tampil gemilang pada laga tadi:
1. Wiljan Pluim
Gelandang serang asal Belanda ini memborong dua gol sekaligus. Gol tersebut terjadi pada menit 27' dan 59'.
Penampilan Pluim sangat memuaskan. Ketenangan dan kelincahannya acap kali memberi ancaman bagi pertahanan PSIS.
Setelah tampil buruk dalam tujuh laga terakhir, PSM Makassar akhirnya meraih kemenangan pada lanjutan Liga 1 musim 2021/22.
- 2 Gol Lahir di Laga Arema FC Vs Persebaya, Cek Klasemen Liga 1
- Begini Nasib Ciro Alves Setelah Mengumumkan Pamit dari Persib Mulai Musim Depan
- Andre Rosiade: Sumatra Ada, Mafia Kami Lawan
- 2 Pemain Persib Latihan Terpisah Menjelang Jumpa Malut United
- Live Streaming Arema FC Vs Persebaya: Bajol Ijo Bisa Gusur Dewa
- Arema FC Vs Persebaya: Mungkinkah Kejadian 2019 Terulang?