PSMS Bakal Tampil Tanpa Lobo dan Gusti Saat Jamu Persela
Rabu, 19 September 2018 – 23:44 WIB
Saat ini, diakui Butler, dirinya fokus memperbaiki fisik pemain usai menjalani perjalanan panjang ke markas Perseru selama 36 jam.
“Apa lebih pnting sekarang kondisi pemain, saya percaya kadang-kadang kondisi capek mempengaruhi mental juga. Duduk di pesawat untuk lama waktu tidak bagus untuk kondisi pemain,” jelasnya.
Inilah alasan, dia meliburkan tim kemarin dan hanya menjalani latihan ringan hari ini. “Hari ini recovery, saya mau pemain persiapan esok sore di sini (Stadion Teladan),” pungkasnya.(nin)
PSMS Medan bertekad meraih tiga poin saat menjamu Persela Lamongan pada lanjutan Liga 1 pekan 23, di Stadion Teladan, Jumat (21/9).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Satu Grup dengan Sriwijaya FC, PSPS, dan Persis Solo, PSMS Yakin Bisa Bersaing
- Gabung Madura United, Aleksandar Rakic Tidak Bernafsu Jadi Top Scorer
- 2 Penyerang Garang Liga 1 2018 yang Masih Menganggur
- Pengin Juara, Top Scorer Liga 1 2018 Gabung Persib Bandung?
- Peringkat Kompetisi Asia: Liga 1 2018 Kalah dari Filipina
- Liga 1 2018: 8 Pemain Asing Debutan Paling Moncer (2/habis)