PSMS LI Incar Camara dan Mennoh
Rabu, 24 April 2013 – 03:33 WIB

PSMS LI Incar Camara dan Mennoh
MEDAN-Kebutuhan PSMS versi PT Liga Indonesia (LI) akan hadirnya amunisi baru untuk putaran kedua Divisi Utama akan segera terpenuhi. Kali ini dua legiun asing diincar. Adalah Camara Fode dan Stephen Mennoh nama yang dimaksud. Suharto berharap keduanya dapat segera bergabung dengan tim. Apalagi waktu yang tersisa jelang laga putaran kedua kontra Persih Tembilahan kurang dari dua pekan lagi.
Camara Fode merupakan striker Persisko Tanjabbar Jambi, salah satu klub pesaing di Divisi Utama PT LI. Sementara itu Stephen Mennoh saat ini terdaftar sebagai pemain Persipasi Bekasi yang berkiprah di Divisi Utama LPIS.
Baca Juga:
Pelatih kepala PSMS LI, Suharto AD mengatakan dua nama itu diincar untuk membenahi lini depan yang sejak putaran pertama lalu menjadi permasalahan. "Ada dua pemain asing yang saat ini tengah dalam proses. Kita akan upayakan cari striker asing. Sudah ada hubungan untuk pemain asingnya. Kebetulan target yang kita inginkan. Camara Fode dan Mennoh," ujarnya.
Baca Juga:
MEDAN-Kebutuhan PSMS versi PT Liga Indonesia (LI) akan hadirnya amunisi baru untuk putaran kedua Divisi Utama akan segera terpenuhi. Kali ini dua
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia