PSMS vs Bhayangkara FC: Djanur Ingin Wasit yang Netral
Kamis, 29 Maret 2018 – 18:54 WIB

Skuat PSMS Medan latihan di Stadion Teladan, Selasa (27/3/2018). Foto : nin/pojoksatu
“Mudah-mudahan wasitnya netral. Saya dengar sih dari masyarakat sini (Medan). Kalau main di Teladan enggak pernah ada wasit yang memihak (tuan rumah),” timpalnya.
“Tapi saya tidak ingin (wasit) memihak, ingin fair saja sudah bagus. Tapi kata orang-orang sini begitu. Enggak tahu faktor apa. Tapi saya ingin (wasit) netral saja,” pungkasnya. (nin)
PSMS Medan akan menjamu Bhayangkara FC dalam laga Liga 1 2018 di Stadion Teladan, Medan, Sabtu (31/3) nanti.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- PSIM vs Bhayangkara FC 2-1, Laskar Mataram Juara Liga 2 2024/2025
- PSIM Yogyakarta vs Bhayangkara FC Imbang 1-1, Laga Lanjut ke Perpanjangan Waktu
- Ini 3 Tim Liga 2 yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan, Siapa Bakal Degradasi?
- Bungkam Bhayangkara FC, PSKC Cimahi Tetap Gagal Promosi ke Liga 1
- 8 Besar Liga 2: PSKC Pasang Target Tinggi Lawan Bhayangkara FC, Pelatih Ingatkan Ini
- Liga 2: Tahan Persijap, Bhayangkara FC Promosi ke Liga 1