PSMS vs Mitra Kukar: Bertaji atau Degradasi?
Selasa, 23 Oktober 2018 – 13:15 WIB
Sementara itu, Mitra Kukar melawat ke Stadion Teladan dalam kondisi terluka. Tim asuhan Rahmad Darmawan itu selalu kalah dalam empat laga terakhir.
Meski begitu, mereka tetap akan berusaha menunjukkan performa garang demi keluar lapangan dengan kepala tegak.
"Kami sudah persiapkan diri dengan baik. Semoga saja laga nanti menjadi milik kami. Sebab, memang laga ini adalah memiliki arti penting karena kami baru saja mengalami empat kekalahan beruntun," ucap Rahmad. (epr/jpc/jpnn)
Rekor Pertemuan
22/05/18 Mitra Kukar 1-0 PSMS
16/05/11 PSMS 1-3 Mitra Kukar
5 Laga Terakhir PSMS Medan
PSMS Medan dan Mitra Kukar bakal menjalani laga superpenting pada pekan ke-27 Liga 1 2018 di Stadion Teladan, Selasa (23/10).
BERITA TERKAIT
- Satu Grup dengan Sriwijaya FC, PSPS, dan Persis Solo, PSMS Yakin Bisa Bersaing
- Gabung Madura United, Aleksandar Rakic Tidak Bernafsu Jadi Top Scorer
- 2 Penyerang Garang Liga 1 2018 yang Masih Menganggur
- Pengin Juara, Top Scorer Liga 1 2018 Gabung Persib Bandung?
- Peringkat Kompetisi Asia: Liga 1 2018 Kalah dari Filipina
- Liga 1 2018: 8 Pemain Asing Debutan Paling Moncer (2/habis)