PSSI Bakal Datangkan Wasit Berlisensi AFC
Jumat, 26 April 2013 – 16:13 WIB

PSSI Bakal Datangkan Wasit Berlisensi AFC
JAKARTA - PSSI berencana mendatangkan wasit luar negeri untuk memimpin beberapa pertandingan krusial di kompetisi dalam negeri. Wasit-wasit itu merupakan pengadil lapangan hijau yang telah bersertifikasi AFC
"Kita akan mendatangkan wasit-wasit luar negeri untuk memimpin pertandingan di liga Indonesia. Mereka dari kawasan Asia Tenggara yang bersertifikat AFC," kata anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI yang membawahi Komite Wasit, Robertho Rouw di Jakarta, Jumat (26/4).
Baca Juga:
Pria yang juga membawahi Komite Wasit ini mengungkapkan, wasit berlisensi AFC diharapkan bisa memberi contoh kepada wasit di Indonesia tentang bagaimana cara memimpin pertandingan secara baik dan tegas.
Robertho menilai banyak wasit di Indonesia yang masih belum paham cara mengendalikan pertandingan dengan baik.
JAKARTA - PSSI berencana mendatangkan wasit luar negeri untuk memimpin beberapa pertandingan krusial di kompetisi dalam negeri. Wasit-wasit
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025