PSSI Bangun Gedung Baru Rp900 M
Minggu, 05 Februari 2012 – 11:00 WIB
BOGOR-Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) melaksanakan rapat kerja (raker) di Hotel Poencoer, Jalan Raya Puncak Km 77, Cisarua, Bogor. Salah satu agenda yang dibahas dalam raker itu yakni rencana membangun gedung baru yang membutuhkan anggaran sekitar Rp900 miliar. Hal tersebut diungkapkan Ketua PSSI, Djohar Arifin Husin. Djohar menjelaskan, ada beberapa hal lain yang juga dibahas dalam raker. Menurut dia, pihaknya sedang menyusun program–program yang diusulkan komite. Salah satunya adalah program pemilihan pemain usia muda yang paling menonjol.
Djohar menyampaikan, gedung itu akan menjadi pusat pelatihan tim nasional (timnas), baik senior maupun junior. Selain itu, gedung itu akan menjadi asrama pemain timnas U-16, U-19, U-20, U–21, U–22, U 23 dan tim wanita serta futsal.
Baca Juga:
"Gedung ini sangat penting karena timnas butuh lapangan tetap untuk latihan. Sebab, selama ini, para pemain timnas berpindah- pindah tempat latihan," ujar Djohar kepada Radar Bogor (Group JPNN).
Baca Juga:
BOGOR-Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) melaksanakan rapat kerja (raker) di Hotel Poencoer, Jalan Raya Puncak Km 77, Cisarua, Bogor. Salah
BERITA TERKAIT
- Live Streaming Practice MotoGP Malaysia, Ini Sangat Penting
- Gila! Semen Padang Menargetkan Menang dari Persib Bandung
- MotoGP Malaysia 2024: Siasat Pecco Bagnaia Menunda Jorge Martin Juara Dunia
- Persib vs Semen Padang: Begini Cara Eduardo Almeida Membakar Semangat Pemainnya
- Tegas! Marc Maquez Minta MotoGP 2024 di Valencia Dibatalkan
- Hasil FP1 MotoGP Malaysia, Martin & Pecco Kucing-kucingan