PSSI Belum Pecat Nil Maizar
Jumat, 01 Maret 2013 – 08:32 WIB

Nil Maizar. Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
Tapi yang jelas, menurut Djohar, pihaknya tidak pernah memecat Nil. Lebih lanjut pria kelahiran Sumatera Utara itu menjelaskan bahwa, keputusannya mengangkat pelatih asa Argentina Luis Manuel Blanco adalah berdasarkan pada pembicaraan antara Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dengan Presiden Argentina Cristina Elisabet Fernandez de Kirchner.
Baca Juga:
"Tentu Argentina juga memberikan opsi seorang pelatih tidak sembarangan. Pengangkatan Blanco adalah berdasarkan pembicaraan kedua kepala negara," tuturnya.
Djohar berharap, pengalaman melatih Blanco yang sudah mendunia mampu mendongkrak prestasi Timnas Indonesia yang sedang dipersiapkan untuk mengikuti SEA Games 2013 Myanmar.
"Penunjukkan Blanco ini adalah upaya untuk meningkatkan prestasi timnas. Sebab, melihat dari segi pengalaman, jelas Blanco lebih dari Nil. Pengalamanya melatih di sejumlah negara di Amerika dan Eropa, dan terakhir di China, semoga mampu mewujudkan harapan kita semua," pungkasnya. (tatang-mg/mid)
CIREBON - Keputusan rapat Excecutive Committee (Exco) yang memberhentikan pelatih Timnas Senior Nilmaizar sepenuhnya belum 100 persen. Hal itu diungkapkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri