PSSI Bingung Dana Kongres
Rabu, 27 Februari 2013 – 08:12 WIB

PSSI Bingung Dana Kongres
JAKARTA-Belum selesai pembahasan persiapan kongres yang berpotensi ruwet saat verifikasi voter, masalah lain muncul . Sejauh ini, PSSI belum memiliki anggaran untuk menggelar kongres pada 17 Maret mendatang tersebut. Besaran anggaran yang dibutuhkan untuk menggelar Kongres menurut Sihar diperkirakan sekitar Rp 2 miliaran. Jika memang terpaksa dan tidak ada dana, Sihar menyebut bisa saja kongres digelar dengan sederhana.
Hal itu diungkapkan oleh Exco PSSI Sihar Sitorus. Masalah ini menjadi hal yang dipikirkan oleh pihaknya dalam beberapa rapat terakhir. Sebab, masalah PSSI saat ini adalah kas yang sedang kosong.
Baca Juga:
"Kami memang tidak ada dana. Itu pula yang membuat ada gaji yang tertunggak. Karena itu masih kami pikirkan bagaimana untuk dananya," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA-Belum selesai pembahasan persiapan kongres yang berpotensi ruwet saat verifikasi voter, masalah lain muncul . Sejauh ini, PSSI belum memiliki
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia