PSSI Bingung Dana Kongres
Rabu, 27 Februari 2013 – 08:12 WIB

PSSI Bingung Dana Kongres
"Bisa saja di depan kantor PSSI. Tapi, kami akan mencari dana dulu, kami juga komunikasi dengan pemerintah," tegasnya.
Baca Juga:
Sementara itu, mantan Sekretaris Komite Normalisasi (KN) joko Driyono menceritakan pengalamannya saat menjadi kepanitiaan kongres Luar Biasa (KLB) dahulu. Kebutuhan anggaran mencapai Rp 3 Miliar. Kebutuhan terbesar ada di akomodasi peserta.
Saat itu, dana banyak disupport oleh pemerintah karena KN adalah lembaga yang berdiri sendiri. Sementara, PSSI hanya membantu dengan sedikit anggaran. "Pemerintah yang support, karena saat itu kondisi sepak bola memang cukup tidak kondusif," cetus Joko.
Menpora Roy Suryo sendiri menjamin bahwa untuk pendanaan kongres tak perlu dikhawatirkan. Tapi, pihaknya tak akan menawarkan diri dalam pendanaan, hanya memastikan untuk menudukung pelaksanaan kongres.
JAKARTA-Belum selesai pembahasan persiapan kongres yang berpotensi ruwet saat verifikasi voter, masalah lain muncul . Sejauh ini, PSSI belum memiliki
BERITA TERKAIT
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji