PSSI Cari Investor untuk Klub
Rabu, 08 Agustus 2012 – 04:20 WIB

Foto: Dok.JPNN
JAKARTA- Ketum PSSI Johar Arifin memastikan kompetisi sepak bola pada musim depan akan dimulai pada Januari 2013 mendatang. Sebelum diputar, pihaknya akan berusaha mencarikan investor untuk klub-klub profesional yang akan berlaga di kompetisi kasta tertinggi. Johar berjanji realita itu tak akan terulang musim depan. Saat ini, pihaknya telah mengajukan sejumlah tawaran untuk investor yang berasal dari dalam dan luar negeri.
"Berkaca pada musim lalu banyak klub IPL (Indonesia Premier League) yang kesulitan finansial. Kami akan carikan investor untuk solusi klub," ujarnya saat ditemui di kantornya, kemarin (7/8)
Pada musim lalu, beberapa klub IPL dilanda krisis keuangan yang parah. Bontang FC, Persema Malang, PSMS Medan dan klub lainnya bahkan sampai ada yang menunggak gaji pemain sampai berbulan-bulan. Belum lagi klub yang ada di kompetisi Divisi Utama, begitu parahnya, sampai-sampai ada pemain asing yang mengemis karena klubnya tak sanggup lagi membayar gaji.
Baca Juga:
JAKARTA- Ketum PSSI Johar Arifin memastikan kompetisi sepak bola pada musim depan akan dimulai pada Januari 2013 mendatang. Sebelum diputar,
BERITA TERKAIT
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1