PSSI Gandeng Kampus
Untuk Teknologi Infomasi Dan Beasiswa Pemain
Jumat, 07 Oktober 2011 – 08:25 WIB

PSSI Gandeng Kampus
JAKARTA- Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin berusaha untuk terus melanjutkan program-programnya meski organisasinya masih karut marut. Terbaru, PSSI mendantangani MoU dengan universitas Gunadarma untuk menangani masalah teknologi informasi (IT) persepak bolaan di tanah air. Karena bersifat kerjasama, PSSI tidak mengeluarkan anggaran sepeser pun untuk pengaktifan website sekaligus bank data sepak bola Indonesia tersebut.
Yang dimaksud oleh PSSI adalah tentang website resmi mereka. PSSI mempercayakan sepenuhnya pengolahan teknologi dan pengoperasiannya kepada salah satu kampus swasta di ibu kota tersebut. Namun, segala content dari web resmi tersebut diisi oleh PSSI.
Baca Juga:
"Nanti dengan website ini kami ingin informasi tentang PSSI dan kegiatan persepakbolaan, termasuk masalah sejarah PSSI, data pemain, wasit, klub dan info terbaru bisa dinikmati mereka yang mengakses," katanya, kemarin siang (6/10).
Baca Juga:
JAKARTA- Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin berusaha untuk terus melanjutkan program-programnya meski organisasinya masih karut marut. Terbaru,
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia