PSSI Gelar Kongres Tahunan, Apa Saja Agendanya?
Jumat, 28 Mei 2021 – 23:59 WIB

Ketum PSSI M Iriawan saat ditemui di Kemenpora. Foto:Amjad/JPNN
Cilegon United yang berganti namanya menjadi RANS Cilegon, kemudian ada beberapa klub lainnya. Hal itu akan dibahas untuk memastikan regulasi ke depannya.
Rencananya, kongres akan dimulai pada siang hari, sekitar pukul 13.00 WIB.
Namun, untuk awak media yang akan meliput dan juga peserta, harus datang lebih pagi untuk dilakukan tes usap terlebih dahulu.
Meski digelar masih dalam suasana pandemi Covid-19, Kongres Tahunan PSSI 2021 bakal dilaksanakan dengan tatap muka langsung dan protokol kesehatan ketat. (dkk/jpnn)
Kongres tahunan PSSI akan digelar di Jakarta pada Sabtu (29/5), apa saja agenda yang akan dijalani di forum tertinggi PSSI tersebut?
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Timnas Indonesia Gemilang di Piala Asia U-17, Nova Arianto Bicara Soal Harapan
- Target PSSI Setelah Timnas Indonesia Masuk Ranking 123 FIFA
- PSSI Identifikasi Pria yang Merebut Jersei Marselino dari Anak Kecil, Hukuman Berat Menanti
- PSSI Berikan Sanksi Keras Terhadap Oknum Suporter Timnas Indonesia yang Merokok di SUGBK
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain