PSSI Kesulitan Satukan ISL dan LPI
Semua Klub Profesional Segera Dikumpulkan
Selasa, 19 Juli 2011 – 05:15 WIB

PSSI Kesulitan Satukan ISL dan LPI
JAKARTA - Pengurus baru PSSI pusing merumuskan format kompetisi musim depan. Sebab, Djohar Arifin Husin dan kabinetnya harus "mengawinkan" dua liga yang sebelumnya beda bendera. Yaitu Indonesia Super League (ISL) dan Liga Primer Indonesia (LPI). Nah, untuk membicarakan format ideal kompetisi musim depan, Senin lusa (25/7) PSSI akan mengundang semua anggota klub professional di tanah air. Yaitu ISL, Divisi Utama, dan LPI. Pertemuan rencanya akan dilangsungkan di kantor PSSI. Untuk memberikan pencerahan kepada klub-klub tersebut PSSI juga berencana mendatangkan bidang kompetisi AFC.
Banyak konsekwensi dan risiko yang harus diambil. Di antaranya, kemungkinan besar munculnya protes dari klub-klub di level kompetisi di bawahnya (Divisi Utama ke bawah) yang selama ini sudah "berdarah-darah" ingin naik tahta.
Baca Juga:
"Terus terang kami bingung juga memikirkannya. Sudah ada beberapa opsi yang kami bahas dan akan terus kami matangkan," kata Sihar Sitorus, anggota EXco PSSI yang juga coordinator PT LIga Indonesia dan Badan Liga Amatir Indonesia (BLAI) dalam perbincangan dengan koran ini kemarin sore.
Baca Juga:
JAKARTA - Pengurus baru PSSI pusing merumuskan format kompetisi musim depan. Sebab, Djohar Arifin Husin dan kabinetnya harus "mengawinkan"
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil