PSSI-KPSI Sepakat Gelar Kongres 10 Desember

Peserta Mengacu pada Kongres Solo

PSSI-KPSI Sepakat Gelar Kongres 10 Desember
La Nyalla Matalitti. Foto: Andri Ginting/Sumut Pos
"FIFA memberi jangka waktu sampai 10 Desember untuk menyelesaikan kisruh. Jika tidak Exco FIFA yang akan menggelar rapat pada 14 Desember di Jepang akan menjatuhkan sanksi berupa pelarangan Indonesia tampil di forum internasional," jelas Andi.

Sanksi tersebut, kata Andi, cukup berat karena bukan hanya timnas senior yang akan terkena dampaknya. Tapi pesepakbola junior yang tidak berdosa juga dilarang tampil di forum internasional tanpa ada batasan waktu.

Mantan Dosen Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar itu mengungkapkan, jika masih ada kebuntuan setelah Kongres 10 Desember maka pemerintah akan mengambil kewenangannya sesuai perundang-undangan.

Apakah itu berarti pemerintah akan mengambil alih PSSI?. "Nanti dilihat saja di undang-undang apa kewenangan pemerintah," tegas Andi Mallarangeng. (abu/jpnn)

JAKARTA -- Mulai ada titik terang untuk menyelesaikan konflik sepakbola nasional yang berlarut. Kedua kubu, PSSI dan KPSI,  akhirnya menyepakati

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News