PSSI Makin Jauhi Transparansi
Rabu, 23 Maret 2011 – 05:13 WIB

PSSI Makin Jauhi Transparansi
Sementara Sekretaris Tim Perumus PO, Joko Driyono, menyatakan jika PO sudah diserahkan ke PSSI. "Saat ini PO sudah di tangan Sekjen PSSI (Nugraha Besoes) untuk segera diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris dan dikirim ke FIFA. Mengenai kelanjutannya, itu akan menjadi wewenang Sekjen untuk menjelaskan," kata Ibnu.
Menurut Joko Driyono, ada delapan pasal yang telah dirumuskan dalam PO tersebut. Namun pria asal Ngawi ini enggan menjelaskan lebih rinci mengenai isi pasal-pasal tersebut. "Itu bukan wewenang kita. Silahkan tanya Sekjen saja," lanjutnya.
PO itu sendiri akan menjadi dasar bagi penyelenggaraan dua kongres PSSI yang telah diinstruksikan oleh FIFA. "Electoral Code (PO) Kongres PSSI ini kita buat dengan mengadopsi Standard Electoral Code FIFA, seperti yang ditentukan FIFA," kata Ibnu Munzir, ketua tim perumus PO. (ali)
JAKARTA - Tiga hari lagi, Kongres PSSI untuk memilih Komite Pemilihan (KP) dan Komite Banding Pemilihan (KBP) bakaldigelar. Tapi sampai kemarin beberapa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025