PSSI Minta Pengunduran Jadwal
Senin, 08 Agustus 2011 – 05:15 WIB
JAKARTA - Jadwal pertandingan timnas Indonesia di putaran III babak kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Asia memang kurang bersahabat. Laga pertama dilangsungkan pada 2 September di Teheran melawan tuan rumah atau dua hari setelah umat muslim merayakan Idul Fitri. Menurut Tri Goestoro, pengajuan permintaan pengundurn jadwal pertandingan awalnya dilakukan Bahrain yang meminta agar laga 6 September dimundurkan. "Kita mendapat tembusannya karena 6 September itu Bahrain melawan timnas Indonesia. Dari situlah PSSI kemudian ikut berkirim surat ke FIFA dan AFC untuk minta pengunduran jadwal pertandingan," kata Tri Goestoro.
Artinya Firman Utina dkk harus berlebaran di negeri orang. Setelah itu Indonesia menjalani laga kedua dengan menjamu Bahrain pada 6 September. Laga ketiga baru dilangsungkan pada 11 Oktober dengan melawat ke Qatar.
Baca Juga:
Nah, menghadapi jadwal pertandingan yang kurang enak itu, Kamis kemarin PSSI melayangkan surat kepada FIFA dan AFC meminta perubahan jadwal pertandingan. Hal itu disampaikan Sekjen PSSI Tri Goestoro kepada Jawa Pos tadi malam (7/8).
Baca Juga:
JAKARTA - Jadwal pertandingan timnas Indonesia di putaran III babak kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Asia memang kurang bersahabat. Laga pertama
BERITA TERKAIT
- Diikuti 20 Tim, Babak Grand Finale Meet the World SKF Siap Digelar di Jakarta
- Pj Gubernur Apresiasi Dampak Positif Aquabike World Championship bagi Sumut
- FIBA Asia Cup 2025: Timnas Basket Putra Cari Peluang Kemenangan Melawan Korea
- Begini Langkah Pordasi Menatap Olimpiade LA 2028, Siapkan Program Kesejahteraan Hewan
- Kekuatan Borneo FC di Mata Adam Alis, Pesaing Kuat Liga 1
- Adam Alis Mengaku Betah di Persib, Berharap Dipermanenkan