PSSI Remehkan Irfan, Polisi Tak Izinkan LPI
Rabu, 05 Januari 2011 – 13:01 WIB

Irfan Bachdim bersama Kim Jefrey Kurniawan saat konferensi pers di Malang, kemarin. Foto: BAGUS/MALANG POST
Mantan Kapolda Jatim itu menjelaskan, jika dua kubu itu masih berseteru mengenai penyelenggaraan LPI, Polri tidak bisa menjamin pengamanan. Alasannya, polisi khawatir hal-hal yang tidak diinginkan bakal terjadi. "Ini masalah keamanan, siapa yang jamin," kata Anton.
Jenderal bintang dua itu menegaskan bahwa Polri siap menjadi mediator bagi dua pihak. "Kami siap menjadi fasilitator," kata mantan staf ahli Kapolri itu.
Sesuai dengan pasal 51 Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Olahraga Nasional, setiap penyelenggaraan kegiatan olahraga yang berpotensi mendatangkan banyak orang harus mendapatkan izin dari polisi selaku penanggung jawab keamanan. Tanpa itu, pertandingan tak bisa digelar. (aam/rdl/c4/iro)
JAKARTA - Nama Irfan Bachdim ternyata tetap dimasukkan daftar seleksi timnas U-23 proyeksi SEA Games 2011 dan Pra-Olimpiade 2012. PSSI tidak langsung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah